Bakso dan Mi Ayam
Kudapan apa yang populer di Indonesia? Mungkin bakso berada di posisi teratas. Mi ayam boleh jadi mengikuti pada urutan berikutnya meski kemunculannya lebih belakangan.
Kudapan apa yang populer di Indonesia? Mungkin bakso berada di posisi teratas. Mi ayam boleh jadi mengikuti pada urutan berikutnya meski kemunculannya lebih belakangan.
Lampu minyak yang pagi ini saya temui di restoran tempat saya (dan teman-teman) sarapan, membawa keluar pengetahuan lama saya bahwa terdapat berbagai jenis dan guna minyak goreng (sebut saja minyak goreng sebagai nama jenerik).
Belakangan ini, masalah goreng-menggoreng ini muncul lagi. Sebenarnya bukan menggorengnya, atawa yang digoreng, juga tukang jual gorengannya, melainkan bahannya. Minyak goreng.
Masyarakat kita mengenal berbagai cara membungkus makanan dengan daun. Dalam dunia konsumsi modern, terdapat istilah packaging yang lebih berkonotasi menambah nilai pada sisi penjualan.