Langsung ke isi
Halaman (daripada) Sekti

Halaman (daripada) Sekti

Museum

Museum adalah lembaga atau tempat untuk menyimpan, mengkaji, serta memamerkan objek bendawi. Tulisan-tulisan berikut ini terkait berbagai hal tentang permuseuman, baik teoretik, praktik, maupun peristiwa.

Pendaftaran Museum

21 April 202525 Juni 2023 oleh Sektiadi

Peraturan Pemerintah nomor 66 tahun 2015 tentang Museum menyatakan bahwa pendirian museum harus didaftarkan.

Kategori Museum Tag museum, pendaftaran, peraturan

Revitalisasi Museum

19 Desember 202210 Desember 2022 oleh Sektiadi

Museum perlu direvitalisasi karena masyarakat berubah, teknologi berkembang, pendekatan-pendekatan museologis juga berkembang.

Kategori Museum, presentasi Tag dirgantara mandala, fgd, tni au, yogyakarta

Museum dan Memori

19 Desember 20226 Desember 2022 oleh Sektiadi

Peristiwa, capaian, kondisi di masa lalu merupakan salah satu aspek yang menjadi potensi untuk dieksplor menjadi tema-tema dalam presentasi museum, tentu melalui objek.

Kategori Museum, tulisan Tag adityawarman, barahmus, buletin, monumen

Makna Koleksi untuk Edukasi di Sekolah

17 September 20254 Desember 2022 oleh Sektiadi

Museum melakukan riset atas berbagai makna yang kemudian disampaikan kepada masyarakat dengan berbagai cara, terutama pameran. Guru sebagai pengguna museum dapat mencari hasil riset tersebut untuk disampaikan kepada murid-muridnya.

Kategori Museum, presentasi Tag barahmus diy, disbud diy, edukasi museum, guru sekolah, workshop
Pos-pos terdahulu
Pos-pos terbaru
← Sebelumnya Halaman1 … Halaman10 Halaman11 Halaman12 … Halaman33 Selanjutnya →

Menu Utama

  • P e r i h a l
  • Warisan Budaya
  • Museum
  • Arkeologi
  • Kampus & Kuliah
Maaf:
Karena masalah teknis sebagian besar gambar belum dapat ditampilkan!

2022 amsterdam arkeologi arkeologi islam arsitektur bahasa bangunan banjir belanda blog ugm budaya buku cagar budaya covid-19 edukasi museum hari penting internet Islam jakarta jawa kendaraan kota kuliner lebaran makanan masjid media sosial museologi museum nama pameran pameran museum pandemi sejarah sekolah seminar simbol sonobudoyo suvenir televisi toponim transportasi warisan budaya wisata yogyakarta

© 2026 Halaman (daripada) Sekti • Dibangun dengan GeneratePress