Nasib Pangan Lokal di Hari Lebaran
Naskah di Kompasiana
Naskah di Kompasiana
Kopi, minuman yang melekat erat pada budaya Nusantara.
Beragam cara untuk menyatakan makanan yang disajikan di warung adalah otentik.
Nusantara memiliki beragam kosa kata tentang kuliner dari sekian ratus sukubangsa. Koleksi kosa kata ini dapat digunakan untuk mengembangkan kuliner kita. Kosa kata itu terentang mulai dari bahan, peralatan, tatacara penyiapan/pengolahan, penyajian, serta tata cara dalam makan.