Pathuk, Isoname?

Sangat banyak toponim yang sama di dunia ini. Dalam lingkup yang agak sempit, kita bisa mengenali ada beberapa nama lokasi yang sama di sekitar kita. Nama-nama sama tersebut bukan berarti “artinya” sama.

Slipi

Banyak toponim yang membuat berkerut kening, baik karena kata-katanya terlalu aneh untuk kosa sekarang, atau bahkan terlalu sederhana sehingga kita dengan mudah dapat mengetahui arti leksikalnya, tetapi arti historisnya tetap tanda tanya.